Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Inilah Pebedaan Aplikasi WhatsApp dan Signal

rofteknologi - Hai semua pada artikel kali ini kami akan membagikan sedikit informasi mengenai whatsapp yang saat ini membuat heboh dunia jagat maya dengan statment mereka akan kebijakan privasi terbarunya yang di gadang-gadang akan di berlakukan pada tanggal 8 februari 2021 dengan menyerahkan data pribadi ke Facbook. 

Dampak dari statment pihak whatsapp menimbulkan kekhawatiran bagi pengguna pasalnya pengguna harus menyerhakan data peribadinya ke pihak facebook. Bahkan, beberapa bos perusahaan teknologi juga ikut "meramaikan" topik tersebut. Salah satunya dilontarkan Elon Musk. Tentunya dengan gaya khas Elon yang hobi melempar meme di Twitter. 

Elon menambahkan twit terbaru yang mempromosikan aplikasi pesaing WhatsApp, Signal. "Pakai Signal", begitu twit Elon yang disukai lebih dari 315.000 kali hingga berita ini ditulis. Untuk diketahui, Signal adalah aplikasi pesan instan seperti WhatsApp, yang dibuat Signal Foundation. Pendiri Signal Foundation adalah Brian Acton, yang tak lain adalah pendiri WhatsApp.

Kalu dilihat dari penggunakanannya WhatsApp mudah digunakan dan populer, tapi keamanannya tidak terlalu dapat dipercaya, terutama mengingat riwayatnya. Tetap saja, lebih baik mengirim pesan menggunakan WhatsApp dari pada tanpa enkripsi sama sekali.


Sebagian besar pengguna menggunakannya untuk komunikasi pribadi dengan keluarga dan teman. Namun, tidak direkomendasikan untuk percakapan yang akan dianggap sebagai pesan yang benar-benar rahasia.

Sedangkan, Signal mungkin aplikasi favorit bagi orang-orang yang serius dalam berbisnis.
berikut penjelasannya perbedan dari Aplikasi WhatsApp Dan Signal 

dibawah ini adalah penjelasan perbedaan dari aplikasi Signal dan Whatsapp .....!!!

  • WhatsApp kurang baik dalam hal end-to-end encryption
  • Signal Lebih baik dalam hal e2e encryptrion dalam chat



  • WhatsApp tidak memiliki self-destructing messages
  • Signal memiliki sel-destructing messages


  • WhatsApp  tidak memiliki Screen security
  • Signal Memiliki Screen security seperti anti screenshoots


  • WhatsApp tidak memilki grup chat security
  • Signal Memiliki group chat security


  • WhatsApp ada voice, video call, share file, photo, video cross platform
  • Signal ada vice, video call, share photo, video cross platform


itulah perbedaan dari kedua paliaksi tersebut yang saat ini jadi perbincangan hangat di tahun 2021. Aplikasi Signal Ini sedikit lebih sulit untuk digunakan dari pada WhatsApp, tapi jika lebih sulit untuk digunakan maka tidak semua orang akan menggunakannya. Jika Anda melihat dari segi keamanan sebagai hal utama, Signal pas digunakan untuk komunikasi rahasia yang berisiko tinggi.


Sumber : insidecoding

1 komentar untuk "Inilah Pebedaan Aplikasi WhatsApp dan Signal"